Sabtu, 03 November 2018

CHIPS KANG BRO



CHIPS KANG BRO
Apa itu Chips Kang Bro?
Seperti nama nya, Chips jika diartikan kedalam bahasa indonesia adalah keripik. Maka Chips Kang Bro adalah Keripik Kang Bro.
Chips Kang Bro atau Keripik Kang Bro adalah olahan keripik yang berasal dari Ubi atau jika di bahasa inggriskan adalah Sweet Potatoes, jadi seperti yang tertulis pada kemasan “Chips Sweet Potatoes” yaitu artinya Keripik Ubi.
Chips Kang Bro memiliki beberapa Varian Rasa,, yaitu balado, balado pedas, jagung manis, keju manis, dll...
Enak dan Renyahnya Chips Kang Bro cocok Banget buat menemani kalian disaat santai, ataupun saat dalam perjalanan didalam Bis, kereta, pesawat, kapal, dll...
Chips Potatoes keluaran pertama ini dibandrol dengan harga yg sangat bersahabat dengan kantong kita, yaitu hanya Rp. 5.000,- (lima ribu rupiah) saja.
Dimana kita Bisa Mendapatkan Chips Kang Bro?
Chips Kang Bro, saat ini (November 2018) hanya beredar  toko-toko diwilayah cirebon dan belum dipasarkan keluar cirebon. Namun tenang, bagi kalian yang berada diluar Cirebon dan ingin mendapatkan Chips Kang Bro, kalian Bisa memesan nya secara online,, chips kang bro dipasarkan secara online juga di Instagram dan Facebook, , kalian bisa mendapatkan di Olshop : IG @agung.maos @agung_triiiana @ayuamaliyah3232 @DheAyuolshop atau FB https://www.facebook.com/M.AgungOlStore  https://www.facebook.com/dheayuamaliyah
Sekian ulasan mengenai Chips Kang Bro,,Terimakasih atas perhatian saudara sekalian.
Terimakasih Telah Mengunjungi Blog Berbagi Ilmu dan Nasehat.